Selasa, 09 Januari 2018

6 Cara Membangun Bisnis Event Organizer

Dengan berkembanya jaman saat ini membuat banyak terbuka peluang berbisnis sangat lebar, dan banyak sekali anak muda ingin terjun memanfaatkan terbukanya pelung berbisnis tersebut untuk menjadikan mata pencarian. Apakah anda salah satu orang yang memanfaatkan terbuka peluang berbisnis? Jika ya, maka bisnis apakah yang anda jalankan? Di era modern saat ini banyak sekali hal yang bisa anda jadikan bisnis. Contohnya pada bidang Event Organizer, jelas anda sudah mengetahui dong apa itu Event Organizer? Event Organizer sendiri adalah jasa professional penyelenggara acara yang populer dengan singkatan EO, melihat saat ini banyak sekali orang yang membuat acara, namun tidak tak jarang acara yang dibuat tidak menarik walapun sudah mencari ide ide acara menggunakan laptop yang didapatkan dari service center macbook, oleh karena itu Event Organizer itu hadir. Lalu bagaimana cara jika ingin menjalankan bisnis Event Organizer? Apa sajakah yang harus diperhatikan? Berikut adalah hal hal yang bisa anda persiapkan sebelum menjalankan bisnis tersebut
  • Konsep Matang

Dalam hal persiapan, dibutuhkan pula konsep acara yang baik sesuai dengan tema acara. Konsep acara juga menjadi faktor penentu kesuksesan sebuah acara yang digelar. Pastinya hanya dengan konsep menarik acara yang digelar akan terasa berkesan terutama untuk orang-orang yang terlibat.
  • Tim yang Solid

Memiliki anggota yang banyak tidak menjamin acara akan sukses. Tetapi memiliki anggota yang solid dan professional dapat menjamin acara akan sukses. Setiap anggota harus mendapat job description yang jelas serta melaporkan progres-nya masing-masing. Sukses atau tidaknya sebuah acara atau event sangat bergantung sekali dengan kesiapan, koordinasi maupun kerja sama antar tim yang solid.
  • Tetapkan Target Market

Sebagai EO pemula yang akan memulai bisnis ini sebaiknya Anda harus menentukan spesialisasi EO tersebut. Anda dapat fokus terlebih dahulu ke satu jenis acara. Seperti event organizer khusus konser musik, otomotif, pameran, wedding ceremony atau seminar berbagai kegiatan perusahaan (launching, munas, rakernas dll). Setelah bisnis ini berjalan dengan baik, Anda bisa mengembangkan ke acara yang lebih luas lagi.
  • Jalin Relasi bisnis

Dukungan relasi bisnis dari klien maupun sponsor merupakan kunci dari sukses atau tidaknya sebuah acara. Apabila Anda tidak memiliki jaringan bisnis, sebenarnya bukan menjadi masalah besar. tetapi perlu diingat bahwa EO Anda tidak akan berkembang secepat apabila Anda telah memiliki jaringan bisnis sebelumnya. Jadi upayakan untuk membangun jaringan dengan orang-orang yang juga bergerak di bidang Event Organizer.
  • Lakukan Evaluasi

Ketika tahap pembuatan konsep sudah selesai, Anda dapat meng-evaluasi konsepnya untuk mencari tahu apa saja yang perlu di tambah atau diubah demi kesuksesan acara. Di tahap ini pastikan semuanya sudah terselesaikan, karena tahap selanjutnya adalah tahap pengerjaan acara-nya, mulai dari dekorasi, persiapan katering dan persiapan lainnya. Pastikan juga bahwa pemilik acara sepakat dengan konsep yang akan di jalankan tersebut.
  • Penghitungan Budget yang Benar


Bisnis Event Organizer merupakan salah satu bisnis yang dalam pengerjaannya sangat berhubungan erat dengan perhitungan data keuangan. Ketika membuat acara tentunya antara pengeluaran dan pemasukan haruslah seimbang agar tidak menimbulkan kekacauan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar