Rabu, 19 April 2017

Cara Menarik Hati Konsumen



Image result for tips menarik hati konsumenDalam menjalankan usaha bisnis memang tidak mudah seperti membalikan tangan dari atas kebawa, dalam menjalakan suatu usaha bisnis banyak sekali masalah, dan masalah tersebut pastinya tidak ada habisnya dari mulai masalah modal,karyawan, konsumen, dll memang menjadi masalah dalam penggelutan menjalankan suatu usaha bisnis. Jelas anda harus pintar menanggapi permasalahan tersebut. Dalam menjalakan suatu usaha bisnis sangat jelas konsumen adalah target utama, karena dari konsumenlah anda akan mendapatkan sebuah keuntungan.  sebelum ke artikel selanjutnya apabila anda dalam usaha sulit untuk menaruh barang dagangan , anda bis menggunakan kardus dari distributor kardus untuk menaruh barang dagangan anda.
Tapi bagaimana cara membuat konsumen balik kembali membeli produk yang anda jual?

  • Ciptakan Kesan Baik

Untuk mengambil hati para konsumen, buatlah mereka merasa senang dengan sambutan yang Anda berikan. Minimal lakukan 3S+1A (Senyum, Salam, Sapa dan Antusias) pada setiap pelanggan yang datang kepada Anda. Dengan begitu kesan pertama yang diberikan kepada pelanggan akan tampak positif dan meninggalkan kesan tersendiri di hati para pelanggan, sehingga mereka tidak ragu lagi kembali membeli di tempat Anda.

  • Tonjolkan perbedaan dengan yang lain

Dalam menjalakan sebuah bisnis jelas banyak sekali saingan anda, untuk menarik seorang konsumen atau pelanggan anda harus menciptakan suatu hal yang berbeda dengan para pesaing anda. Contohnya dalam ketika produk anda yang akan di bawa pulang atau di bungkus anda menyiapkan suatu packanging, karena anda menggunakan sebuah jasa desain kemasan prefesional maka hasil dari packaging yang di ciptakan menarik, unik, dan kreatif itu dapat membuat konsumen lebih memilih anda.

  • Berikan Service Tambahan

Jika biasanya para pelaku usaha atau pemasar hanya memberikan apa yang diminta para pelanggannya. Mulai sekarang usahakan untuk berinisiatif memberikan nilai lebih kepada setiap pelanggan Anda, misalnya dengan memberikan ide, produk atau jasa yang lebih dari harapan mereka.

  • Konsumen Adalah Raja

Istilah pelanggan adalah raja tentunya menekankan kepada kita sebagai pelaku pasar maupun pengusaha untuk menganggap setiap pelanggan sebagai orang penting. Strategi tersebut akan membuat para pelanggan merasa dihargai, sehingga mereka tidak memiliki niat berpindah ke tempat lain.

  • Bantu Keinginan Konsumen

Kebanyakan para pelanggan datang ke usaha Anda dengan tujuan mencari solusi bagi masalah yang dihadapinya. Karena itu usahakan untuk tidak mengecewakan para pelanggan Anda dan jadilah solusi bagi permasalahan mereka.

  • Bersahabat

Salah satu strategi pemasaran yang wajib Anda lakukan yaitu menjadikan setiap konsumen sebagai teman Anda. Prinsip ini akan memudahkan Anda untuk membangun loyalitas konsumen, sehingga mereka merasa dekat dan tidak segan untuk berlangganan produk atau jasa yang Anda tawarkan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar